Langkah-langkah penanganan Layar Monitor Komputer Tidak Ada Gambar . Mungkin sebagian orang yang masih awam dengan komputer akan bingung jika layar monitornya tidak ada gambar dan langsung memanggil teknisi atau tukang service komputer untuk mengatasi masalahnya. Mungkin karena mereka memang benar-benar tidak tahu tentang komputer atau mereka tidak mau ambil pusing untuk mencoba memperbaiki sendiri. Dan mereka mengambil jalan cepat untuk memanggil teknisi untuk mempebaiki masalah layar monitor komputer tidak ada gambar. Mungkin cara diatas adalah cara yang paling banyak ditempuh oleh kebnyakan pengguna komputer dengan memanggil teknisi. Tapi bagaimana jika teknisi yang sudah dipanggil tidak datang dan atau datang tapi masih lama padahal komputer tesebut sangat dibutuhkan untuk mengerjakan laporan atau tugas yang harus segera diselesaikan? apakah kita harus menunggu teknisi datang untuk memperbaiki layar monitor yang tidak ada gambar? Dari pertanyaan diatas saya akan memberikan la...
Seputar Teknologi Informasi