Cara Simple Membuat Design Labels Produk Dengan Corel Draw

Selamat datang di PartaZone. Berikut saya akan membagikan tips dari Cara Simple Membuat Design Labels Produk Dengan Corel Draw. Semoga bermanfaat untuk Anda. Jika ada hal yang ingin ditanyakan, silahkan berkomentar. Dan jika Anda menyukai artikel ini, silahkan klik tombol share di bawah. Terima kasih..! ;)

Labels Produk merupakan bagian yang sangat penting dari sebuah produk. Labels yang bagus akan berdampak positif dengan produk tersebut. Bahkan pada saat sekarang ada beberapa orang yang pada saat memakai suatu produk bahkan tidak melepas labels produk tersebut. Mungkin saja bangga atau pamer biar orang tahu bahwa produk yang dia gunakan baru dibeli atau sangat berharga.

Pada saat jaman yang semakin maju, labels produk banyak sekali bentuk-bentuknya dimana sebelumnya atau pertama kali munculnya labels hanya berbentuk segi empat sekarang sudah mulai sangat berkembang. Banyak labels produk yang menarik dari berntuk lingkarang, segitiga, bahkan bentuk hati juga banyak. Jadi labels produk merupakan suatu bagian dari produk yang sangat penting dan harus dibuat sebagus mungkin untuk menarik para konsumen.

Biar tidak melebar saya menjelaskan tentang labels produk itu langsung aja ya, kali ini saya akan memberikan tutorial cara simple membuat design labels produk dengan corel draw. Saya akan menjelaskan langkah-langkah sangat detil jadi ikuti terus ya posting saya ini. Saya berharap setelah membaca posting ini kalian sudah bisa membuat sendiri labels produk yang bagus.

Saya membuat labels produk ini menggunakan coreldraw jadi bagi yang belum punya install dulu corel drawnya. Dan untuk belajar dasar corel draw ada di post saya yang lain. Saya akan membuat contoh sebuah label produk sebuah pakian dengan merk Labels of Product. Labels ini sangat simple jadi kalian semua bisa membuatnya dengan mengikuti tutorial saya ini.

1. Pertama-tama buka dulu aplikasi corel draw kalian. setelah terbuka buatlah halaman baru di corel draw
Document Baru

2. Buatlah sebuat kotak segi empat dengan menggunakan rectangle tools (f6). Klik dan tarik mouse sehingga membentuk sebuah segi empat sperti gambar dibwah ini






0 Response to "Cara Simple Membuat Design Labels Produk Dengan Corel Draw"

Posting Komentar